Kunjungan Presiden Joko Widodo ke Riau
  27/11/2014 04:11:00 1788 
   
 Kedatangan Presiden Joko Widodo dalam rangka kunjungannya ke Riau, Rabu (26/11) kemarin disambut dengan tari persembahan di VIP Lancang Kuning Bandara Sultan Syarif Kasim II Pekanbaru
