Siang ini, Pejabat Wako Safari Jumat di Muttaqin

Jumat, 10 Maret 2017 09:47:11 1233
Siang ini, Pejabat Wako Safari Jumat di Muttaqin
Penjabat Wako Edwar Sanger saat menerima kunjungan dari masyarakat

Tenayan Raya, Inforiau.co - Dalam rangka menjalin silaturahmi dan menjemput aspirasi langsung ke masyarakat penjabat walikota Pekanbaru Edwar Sanger rutin melakukan Safari jumat di seluruh kecamatan Pekanbaru.

 

Pria yang juga menjabat kepala BPBD Riau ini selalu aktif turun ke masyarakat Pekanbaru, diharapkan masyarakat juga pro aktif terhadap permasalahan di lingkungannya.

 

Seperti biasanya pada agenda Pemerintah Kota Pekanbaru Safari Jum'at  (10/03) yang bertempat di Masjid Nurul Muttaqin, Jalan Sosial Kelurahan Kulim, Kecamatan Tenayan Raya. kim

KOMENTAR